AMDAL atau Analisis Mengenai Dampak Lingkungan Hidup
Apa itu AMDAL? AMDAL atau Analisis Mengenai Dampak Lingkungan Hidup merupakan kajian mengenai dampak penting suatu usaha dan/atau kegiatan yang direncanakan pada lingkungan hidup yang diperlukan bagi proses pengambilan keputusan tentang penyelenggaraan usaha dan/atau kegiatan. Definisi tersebut berdasarkan Peraturan Pemerintah Republik Indonesia No.22 tahun 2021 tentang Penyekenggaraan perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup pada pasal 1. […]